}); Kemdikbud Nyatakan Ada 250 Ribu Guru Honorer Layak Jadi P3K - Wali Kelas -->

Kemdikbud Nyatakan Ada 250 Ribu Guru Honorer Layak Jadi P3K

Kemdikbud Nyatakan Ada 250 Ribu Guru Honorer Layak Jadi P3K

Kali ini kabar gembira menghampiri guru honorer. Kabar tersebut datangnya dari kementeian pendidikan yang admin kutip dari situs SINDONEWS.COM.

Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan Republik  Menyatakan Ada 250 guru honorer di seluruh Tanah Air layak untuk diangkat untuk menjadi PPPK. Informasi tersebut sudah memberikan titik terang kepada seluruh guru honorer di Indonesia pasalnya Kemdikbud sudah memberikan sinyak yang posetif bagi kalangan guru honorer. Usulan untuk menjadikan guru honorer menjadi Pegawai Pemerintah Perjanjian Kerja (PPPK). Sebagaimana Portal Wali Kelas Kutip dari situs resmi Sindonews.com

Kemdikud secara resmi mengusulkan atas nasib guru honorer dilatrbelakangi karena tidak meratanya guru Pegawai Negeri Sipil Di Seluruh Indonesia sehingga guru honorer bisa menjadi PPPK. 

Proses usulan guru honorer menjadi Pegawai Pemerintah Perikatan Kerja tentu didasarkan beberapa kriteria umum yakni usia dibawah 33 tahun dan berpendidikan Starata 1 (S1). Jumlah total dengan kriteria di atas adalah 250 ribu guru honorer.

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan akan mendata seluruh guru honorer setelah mendata kemdkibud di lanjutkan ke Kementerian Aparatur Sipil Negera Dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN)

Baca Juga : Honor Guru 1 Juta Camat Kahaungu Eti Apresiasi Pemerintah Desa Lai Mbonga


Untuk sementara ini KemenPAN masih mengkaji usulan guru honorer yang diangkat untuk menjadi PPPK. Ketua Umum PGRI mengapresiasi langkah kemdikbud yang sudah memperhatikan nasib guru honorer.

Blogger
Disqus

1 comment