Aplikasi Penilaian Kinerja Guru Format Exel Model Terbaru
penilaian kinerja guru |
Apa itu Penilaian Kinerja Guru?
Penilaian Kinerja Guru (PKG) adalah prose menilai guru yang dilakukan oleh pengawas sekolah maupun di madrasah sebagai tolak ukur untuk pengambilan keputusan. Pengawas Sekolah memiliki tugas untuk mengontrol, mengawasi kinerja guru dan kepala sekolah, maka yang menilai dan memberikan nilai angka kredit kepala sekolah adalah pengawas. PKG bertujuan untuk mengukur sejauhmana komptensi guru sehingga dapat menentukan tingkat kompetensi guru, meingkatkan efesiensi dan efektifitas kinerja guru dan sekolah sebagai landasan pengambilan keputusan. Fungsi Penilaian Kinerja Guru adalah menghitung angka kredit guru atas kinerjanya di sekolah terkait dengan kegiatan pembelajaran, kegiatan bimbingan, pelaksanaan tugas tambahan yang sesuai dengan profesinya sebagai guru. Hasil penilaian maka diambil kesimpulan yang bermakna bagi guru misalnya untuk mengusul kenaikan pangkat maka harus memiliki nilai angka kredit yang dipersayaratkan.
Aplikasi Penilaian Kinerja Guru Terbaru
Aplikasi PKG terbaru yang dimuat dalam halaman Aplikasi Penilaian Kinerja Guru Format Exel Model Terbaru sangat mudah digunakan karena menggunakan rumus menghitung otomatis sehingga tidak perlu lagi menghitung angka kredit guru dengan alat hitung.
Menu-Menu Aplikasi penilaian Kinerja Guru (PKG) format exel
Menu-menu dalam aplikasi penilaian kinerja guru terdiri dari :
- halaman Identitas; Dalam halaman depan harus diisi lebih dulu terdiri dari NSS/NPSN sekolah, nama kepala sekolah, nama sekolah alamat sekolah
- Identitas Guru yang dinilai terdiri dari data NUPTK atau NRG, nama, NIP, tempat/tanggal lahir, pangkat golongan, TMT golongan, TMT sebagai guru, masa kerja, jenis kelamin pendidikan terakhir, nomor kartu pegawai, dan tugas mengajar.
- Cover : adalah sampul depan Penilaian Kinerga Guru
- Format A1 (3) : adalah rekap hasil kinerja guru kelas atau guru mata pelajaran
- Rekap formatif
- Format A4
- Komponen 1 Mengenal karakteristi peserta didik
- Komponen 2 Penilaian untuk mengukur penguasaan terori belajar dan prinsip-prinsip pembelajaran yang mendidik
- Komponen 3 Pengembangan Kurikulum
- Komp. 4 : Penilaian pembelajaran yang mendidik
- Komp 5 : Indikator
- Komponen 6 : Komunikasi dengan peserta didik
- Komponen 7 : Penilaian dan evaluasi
- Komponen 8 : bertindak sesuai dengan norma-norma agama, hukum, sosial dan kebudayaan nasional bangsa indonesia.
- Komp. 9 : penilaian yang menunjukan pribadi yang dewasa
- komopnen 10 : penilaian yang mengacu pada etos kerja yang tinggi, tanggung jawab yang tinggi, dan rasa bangga sebagai guru.
- Komponen 11 : indikator
- Komp 12 : penilaian yang mengacu pada komunikasi dengan sesama guru, tenaga kependidikan, orang tua murid dan masayarakat
- Komponen 13 : penguasaan pada materi struktur konsep dan pola pikir keilmuan yang mendukung mata pelajaran yang diampu.
- Komponen 14 : Mengembangkan keprofesian melalui tindakan yang reflektif
Jadi semuanya terdapat 14 komponen penilaian yang dilakuan
Contoh Indikator Penilaian Kinerja Guru Dalam Komponen 1 : Mengenal Karakteristik Peserta Didik
Untuk komponen berikutnya tinggal bapak/ibu download aplikasi penilaian kinerha guru
Contoh Indikator Penilaian Kinerja Guru Dalam Komponen 1 : Mengenal Karakteristik Peserta Didik
- Guru dalam mengidentifikasi karakteristik peserta didik.
- Guru memastikan bahwa semua peserta didik mendapakan kesempatan yang sama untuk berpastisipasi aktif dalam kegiatan pembelajaran.
- Guru mengatur kelas untuk memberikan kesempatan belajar yang sama kepada semua siswa dengan kelainan fisik dan kemampuan yang berbeda
- Guru mencoba mengetahui penyebab penyimpangan perilaku peserta didik untuk mencegah agar penyimpangan perilaku tersebut tidak merugikan peserta didik lainnya.
- Guru membantu mengembangkan potensi dan mengatasi kekurangan peserta didik
- Guru memperhatikan peserta didik dengan kelemahan fisik tertentu agar dapat mengikuti akfitas pelajaran sehingga peserta didik termaginal
Untuk komponen berikutnya tinggal bapak/ibu download aplikasi penilaian kinerha guru
Aplikasi Penilaian Kinerja Guru ini bisa digunakan oleh untuk menilai guru mulai dari jenjang TK, SD,SMP, hingga SMA. Setaip format penilaian kinerja guru sudah terdapat indikator penilaan yang permanen sehingga tidak perlu lagi untuk mengetik indikator.
Bagi bapak ibu guru kepala sekolah dan pengawas sekolah yang membutuhkan aplikasi Penilaian Kinerja Guru (PKG) terbaru silakan download dengan mengklik tautan dibawah ini
Bagi bapak ibu guru kepala sekolah dan pengawas sekolah yang membutuhkan aplikasi Penilaian Kinerja Guru (PKG) terbaru silakan download dengan mengklik tautan dibawah ini
Demikian Aplikasi Penilaian Kinerja Guru Format Exel Model Terbaru ini semoga dapat membantu bapak/guru kepala sekolah dan pengawas sekolah